SAP (Structural Analysis Program)

Rekayasa berbasis komputer telah menjadi kebutuhan dalam bidang perencanaan Teknik Sipil. Namun pemakaian program komputer aplikasi rekayasa denga tidak benar dapat berpotensi menghasilkan kesalahan yang berisiko tinggi, baik dari segi ekonomi maupun keselamatan pengguna hasil rancangan. SAP (Structural Analysis Program) adalah salah satu program untuk menganalisa struktur konstruksi yang banyak digunakan. Penggunaannya cukup sederhana, karena berbasis visual. Namun untuk dapat menggunakan program dengan benar perlu memahami dasar teori program dan opsi-opsi yang dapat digunakan.
Pelatihan secara khusus mempelajari aplikasi Teknik Sipil dengan menitik beratkan pada penguasaan komputer untuk menyelesaikan pekerjaan perencanaan, serta konsep dasar dan analisa struktur dengan menggunakan SAP
Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta menguasai program SAP dengan baik, dapat mengaplikasikan dalam proyek perencanaan pembangunan gedung bertingkat, jalan, jembatan dan pekerjaan lain yang berkaitan, dengan memahami latar belakang metode penyelesaian dan batasan-batasan yang dihasilkan program tersebut.

Materi Pelatihan :

  • Pengantar SAP
  • Simple Beam & Frame 2D
  • Gable & Frame 3D
  • Portal 2D & 3D
  • Moving Load & Press Stress
  • Dinamic Load

Info Pelatihan dan Pendaftaran silahkan hubungi kami.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami melalui :


Telepon (0274) 737 1118
Faximile (0274) 737 1118
Email info@yesjogja.com,
info_yesjogja@yahoo.co.id,
yesjogja.info@gmail.com
Datang langsung ke kantor kami :
Jl. Gondang Raya No. 20 A Condongcatur Sleman Yogyakarta 55283

Peta Kantor Kami