March 23, 2018 Implementasi TI, Pelatihan
Sebagai upaya meningkatkan kemampuan sdm di dalam mengolah, mengelola, menyalurkan, dan mendistribusikan informasi, maka salah satu langkah yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Boven Digoel Provinsi Papua yang di koordinir oleh Diskominfo Kabupaten Boven digoel adalah dengan mengembangkan Website Portal Organisasi Pemerintah Daerah (OPD).
Dan setelah proses pengembangan Website Portal Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) selesai di kerjakan oleh Media Multi Karyatama, maka pada tanggal 19 s/d 21 Maret 2018 bekerjasama dengan Yogya Executive School (YES), Pemerintah Kabupaten Boven Digoel Provinsi Papua yang di koordinir oleh Diskominfo melaksanakan kegiatan Bimbingan Teknis Operator Portal Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) yang diikuti oleh 17 OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Boven Digoel.
Portal Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) Pemerintah Kabupaten Boven Digoel Provinsi Papua dapat diakses di http://opd.bovendigoelkab.go.id/
Silahkan hubungi kami melalui :
Telepon | (0274) 737 1118 |
Faximile | (0274) 737 1118 |
info@yesjogja.com, info_yesjogja@yahoo.co.id, yesjogja.info@gmail.com | |
Datang langsung ke kantor kami : Jl. Gondang Raya No. 20 A Condongcatur Sleman Yogyakarta 55283 | |